PT Geo Dipa Energi Gandeng UGM, Manfaatkan Mineral Ikutan Panas Bumi dan Limbah Seafood untuk Pupuk

Avatar photo

- Pewarta

Minggu, 7 Juli 2024 - 13:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Direktur Utama Geo Dipa Energi Yudistian Yunis dalam gelaran kegiatan Panen Perdana Pupuk Sulasih Sulandjana di Dieng, Jateng, Minggu, (7/7/2024). (Instagam.com/@geodipaenergi)

Direktur Utama Geo Dipa Energi Yudistian Yunis dalam gelaran kegiatan Panen Perdana Pupuk Sulasih Sulandjana di Dieng, Jateng, Minggu, (7/7/2024). (Instagam.com/@geodipaenergi)

DUNIAENERGI.COM – PT Geo Dipa Energi (Persero) bersama Universitas Gadjah Mada (UGM) melakukan inovasi pemanfaatan mineral ikutan panas bumi dan limbah seafood.

Untuk menghasilkan pupuk ramah lingkungan bagi petani di dataran tinggi Dieng, Banjarnegara, Jawa Tengah.

Direktur Utama Geo Dipa Energi Yudistian Yunis menyampaikan hal tersebut di Dieng, Jateng, Minggu, (7/7/2024)

“Pupuk kaya nutrisi hasil campuran mineral panas bumi dengan limbah seafood itu diberi label pupuk Sulasih Sulandjana,” kata Yudistian Yunis.

Kegiatan panen perdana penggunaan pupuk Sulasih Sulandjana telah dilakukan pada Kamis (5/7/2024) di Pad 38, Desa Karang Tengah, Dieng, Kabupaten Banjarnegara.

Kegiatan ini dilaksanakan bertepatan dengan hari ulang tahun GeoDipa ke-22.

Diketahui, GeoDipa adalah BUMN di bawah Kementerian Keuangan yang bergerak di bidang eksplorasi dan eksploitasi panas bumi.

Universitas Gajah Mada (UGM) telah melakukan penelitian dan pengujian terhadap pupuk tersebut sejak tahun lalu.

Diharapkan melalui inovasi ini bisa diimplementasikan masyarakat secara tepat dan baik untuk meningkatkan produktivitas pertanian masyarakat.

Menurut Yudistian, pemakaian pupuk Sulasih Sulandjana yang kaya nutrisi dan ramah lingkungan ini membantu para petani Dieng.

Untuk meningkatkan hasil panen dan mengurangi penggunaan pupuk kimia dan pestisida yang berbahaya bagi lingkungan dan kesehatan.

Rilisbisnis.com mendukung program publikasi press release di media khusus ekonomi & bisnis untuk memulihankan citra yang kurang baik ataupun untuk meningkatan reputasi para pebisnis/entrepreneur, korporasi, institusi ataupun merek/brand produk.

Yudistian mengatakan bahwa dengan adanya pupuk Sulasih Sulandjana ini diharapkan akan meningkatkan produksi tanaman pertanian di Dieng.

Namun demikian, penanaman tanaman pertanian juga harus dilakukan secara baik dan bijak.

“Dengan adanya Sulasih Sulandjana diharapkan tingkat produksi tanaman-tanaman kita di Dieng bisa dilipat gandakan tanpa harus menanam di lahan kritis,” ujarnya.

Dekan Fakultas Teknik UGM, Prof. Ir. Selo melihat tingginya peluang pemanfaatan pupuk Sulasih Sulandjana yang sangat cocok untuk tanaman-tanaman di Dieng.

Sehingga masyarakat dapat memanfaatkan secara luas untuk meningkatkan penggunaan tanaman-tanaman pertanian.

Lebih lanjut, Dosen Fakultas Geologi UGM Pri Utami menyampaikan harapannya agar masyarakat Indonesia dapat merasakan manfaat dari pupuk Sulasih Sulandjana secara luas.

“Harapan kami pupuk ini dapat bermanfaat untuk masyarakat Indonesia demi mewujudkan pertanian yang ramah lingkungan dan berkelanjutan.”

“Seperti contoh, kami sudah menggunakan pupuk ini di Kecamatan Gamping pada tanaman cabe rawit serta di Kabupaten Purworejo pada tanaman padi,” katanya.

Sementara itu, Camat Batur Aji Piluroso menyambut baik kerja sama antara GeoDipa dengan UGM.

Menurutnya, hal ini patut disyukuri karena produk pupuk Sulasih Sulandjana bisa mendorong kesejahteraan petani melalui pemanfaatan produk yang berasal dari perut bumi.***

Sempatkan untuk membaca berbagai berita dan informasi seputar ekonomi dan bisnis lainnya di media Bisnispost.com dan Mediaagri.com

Jangan lewatkan juga menyimak berita dan informasi terkini mengenai politik, hukum, dan nasional melalui media Apakabartv.com dan Arahnews.com

Sedangkan untuk publikasi press release di media ini atau serentak di puluhan media lainnya, klik Rilisbisnis.com (khusus media ekbis) dan Jasasiaranpers.com (media nasional)

WhatsApp Center: 085315557788, 087815557788, 08111157788.

Portal berita ini menerima konten video dengan durasi maksimal 30 detik (ukuran dan format video untuk plaftform Youtube atau Dailymotion) dengan teks narasi maksimal 15 paragraf. Kirim lewat WA Center: 085315557788.

Pastikan download aplikasi portal berita Hallo.id di Playstore (android) dan Appstore (iphone), untuk mendapatkan aneka artikel yang menarik.

Peluang bagi aktivis pers pelajar, pers mahasiswa, dan muda/mudi untuk dilatih menulis berita secara online, dan praktek liputan langsung menjadi jurnalis muda di media ini. Kirim CV dan karya tulis, ke WA Center: 087815557788.

 

Berita Terkait

Meriahkan HUT ke-79 Kemerdekaan RI, Pertamina Gelar Pengibaran Bendera Bawah Laut
PGN Dorong Upaya Konservasi Perlindungan Sumber Daya Air, Angkut 7,9 Ton Sampah dari Sungai Ciliwung
Pertamina Raih 3 Penghargaan Human Resources Excellence Award, Dinilai Unggul Kelola SDM
Pertamina Hulu Rokan Terima Apresiasi dari Pemprov Riau, Berikan Dampak Positif bagi Provinsi
PT Pertamina Retail Raih 3 Penghargaan Platinum Elite SDGs dan 1 Trofi Keris Kehormatan di Ajang CSR Awards
Gelar Pemilihan Duta Lingkungan Hidup Muara Enim 2024, PT Bukit Asam Umumkàn Pemenangnya
Pelita Air Bersama Pertamina Komitmen Keberlanjutan Lingkungan, Tanam 10 Ribu Pohon di Jatim
103 Anak Balikpapan Ikut Serta dalam Khitanan Massal yang Digelar oleh Kilang Pertamina Unit Balikpapan
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Selasa, 20 Agustus 2024 - 15:32 WIB

Meriahkan HUT ke-79 Kemerdekaan RI, Pertamina Gelar Pengibaran Bendera Bawah Laut

Selasa, 30 Juli 2024 - 09:53 WIB

PGN Dorong Upaya Konservasi Perlindungan Sumber Daya Air, Angkut 7,9 Ton Sampah dari Sungai Ciliwung

Sabtu, 27 Juli 2024 - 07:44 WIB

Pertamina Raih 3 Penghargaan Human Resources Excellence Award, Dinilai Unggul Kelola SDM

Rabu, 24 Juli 2024 - 15:26 WIB

Pertamina Hulu Rokan Terima Apresiasi dari Pemprov Riau, Berikan Dampak Positif bagi Provinsi

Jumat, 19 Juli 2024 - 20:00 WIB

PT Pertamina Retail Raih 3 Penghargaan Platinum Elite SDGs dan 1 Trofi Keris Kehormatan di Ajang CSR Awards

Sabtu, 13 Juli 2024 - 16:03 WIB

Gelar Pemilihan Duta Lingkungan Hidup Muara Enim 2024, PT Bukit Asam Umumkàn Pemenangnya

Minggu, 7 Juli 2024 - 13:23 WIB

PT Geo Dipa Energi Gandeng UGM, Manfaatkan Mineral Ikutan Panas Bumi dan Limbah Seafood untuk Pupuk

Sabtu, 6 Juli 2024 - 07:13 WIB

Pelita Air Bersama Pertamina Komitmen Keberlanjutan Lingkungan, Tanam 10 Ribu Pohon di Jatim

Berita Terbaru